Search

Acatraveler's Diary

which of the favours of your Lord will you deny

Month

February 2014

When I am Getting Bored

Bismillah,This is the earliest post I have ever made 🙂

So, the story is, suddenly I am getting bored of doing something. Every morning, I have to drop my grandmother in her office in Bogowonto street. Due to this responsibility, I have to get up earlier, less time to rest, and of course I have to finish my paper and online assignment the night before. Sometimes I feel like, “Why do I have to do such this thingy? Why I get this chance, why is not other?”

Oh, let me introduce my lovely grandmother first. She has been a student-shop keeper in SMP Hang Tuah 1 Surabaya since my grandfather died 13 years ago. She is in her 65 this July; such a very old woman. Despite all of this things, I admit, she is incredible! Every morning around 3-5 a.m. (even when I haven’t get up yet), she prepares all the housewife thingy like sweeping the floor, cooking breakfast, washing stuffs, and cleaning the bathroom or bedroom. At 6 o’clock, she has to go to SMP Hang Tuah 1; it’s about 10 km from home; 20 minutes by motorcycle, 30 minutes by public transportation (bemo).

Um, maybe this is a little chance to requite her; which has not paid her effort yet (to take care of me in my whole life!). I can lead her to the school and some times, I stay a while there. I have small talk about life, my college friends, for many occasion I tell her about the love and plan to marriage. My grandmother always responds me seriously and gives me suggestion what I have to do. But, this time… I just feel bored! I even do not mean to do this all the time, but I need my own time in the morning. I realize how happy the human if they can help others. I know it from my experiences and also other people’s stories. Not for this time, once again, I feel bored.

I do not know whether it’s because I have B blood type or I am too tired of getting up earlier. You know, I join 4 organizations and be an idealistic student who have to study journals and papers every night. The thing is I keep doubting myself.

An hour ago, I thought hard while I was laying down lazily in living room’s chair. What on earth I doubted for. I had to release to encounter this problem soon. I had to know the solution before I get married. Of course, it is because I will have someone beside me everyday; he will be the first person I cherish when I get up and the last person I stare when we go to bed. Haha, it will be a disaster when I can not overcome such this boring of routinizes problem. So, I put my mind back to several days before, months before, and years before. An ayah of Qur’an in surah Ar-Rahmaan (55) reminded me of which His blessing can not be denied.

Fabiayyi aalaa i rabbikuma tukaddzibaan…

If I can have 6 sisters in my halaqah and my mentor (murabbi) give us advice; when the other girls over there have annoying girl and boy friends;

If I can be a part of Ikhwah Community in Surabaya; when the most girls be a part of haunted and depressed youth community;

If I am surrounded by Sunnah-lovers; when the most girls are surrounded by drug-lovers and womanizers;

Fabiayyi aalaa i rabbikuma tukaddzibaan…

If I can have a course in EF (English First) Surabaya and speak with English native speaker; when the most girls have a bed-course with their boyfriends

If I can study in a famous campus, University Airlangga, Surabaya with its motivational lecturer; when the most girls have to raise their children because of her non marital intercourse;

If I can be a part of BEM FIB (the student executive board in my faculty) and I meet many many many extraordinary people; when the others girls be a part of bad gangster;

Fabiayyi aalaa i rabbikuma tukaddzibaan…

If my parents still by my side; when the other girls’ parents were died;

If I can stay at a big and cozy home; when the other girls do not have home to share their lives;

If I can breath, see, walk, hear, write; when the other girls can not do what I have done;

Fabiayyi aalaa i rabbikuma tukaddzibaan…

If I am still Muslimah and Mukminah.

Now, I know. Loving the family first is an exercise to rich the EQ (Emotional Quotient), practical study before marriage, and grow up our self-potential. It is just a case to solve today. Alhamdulillah, Allah still reminds me. Alhamdulillah, Allah still gives a remembrance to answer my problem. How near Allah is!

The point is when we are getting bored, just think about how Allah is never getting bored to give us favor (ni’mah) to make our life easier. Allah is never getting bored to save us from His naar. Allah is never getting bored to guide us through this journey in this world. Praise to Allaah. 🙂

When a Single Love Comes Up

It is still February. But, I surely will not correlate it with any Val Day tradition. Nope. It is about another case.

Sometimes, you will feel the love through the air. It is coloring your life and every breath you take. Uh, occasionally, I hear it takes a title “Pinky Virus”. It sticks deeply, underneath your heart. It will make your heart thumping and bubbling. Do not you hope that someone over there will hear your lovey voice, do you? If you clearly ask me “Are you in love?”; well I should not tell you. It is totally a secret. I create this article because I do worry about some of my friends who acts not in their natural due to their feeling inside. Hahaha. Yeah, sometimes I also get such that feeling. In the name of Allah, He -finally- protects me doing that. I am shy.

In my opinion, I should tell you that everything we do, we are watched by Allah. If we are in love, He totally knows what is happening inside our heart, who is the prince, and also what is the exact finishing point. He knows everything about the puzzle we do not know yet. So, maybe He gave us the-love-feeling to give us trial or a blessing.

Come on, naturally it is part of human being. Those are “being loved” and “to love”. Nothing wrong on it; but how do we react on it.

I give you a lyric from Maher Zain’s song, For the Rest of My Life.

I was always thinking that love was wrong
But everything was changed when you came along

Nah, it is clearly told us about reacting on in. Of course, we have to marry to make him halal for us. Of course, we have to be his wife to make him us. And of course, we do not want his wife in the heaven (the fairy) takes himself over us. So, I just can give you suggestion, if you are in love; do not spread it. Hide it and pray to Allah. May He gives us the precious prince we have dreamed. The least, prepare yourself as the most beautiful princess with a light of iman, akhlaq, and a smart mind. I mean it.

Kritisi Val Day dengan Budaya

Assalamualaikum Sobat Nida.

February has come! The love seems spreading everywhere. But…

            Kalau sudah Februari, pasti bahasnya nggak jauh-jauh amat ya dari Valentine. Biar anti mainstream nih, aku punya sedikit oleh-oleh ilmu dari kuliahku selama ini di Fakultas Ilmu Budaya UNAIR. Izinkan aku cerita sedikit ya Sob.

            Dulu, pertama kali masuk kuliah, rasanya aneh karena lingkungan sekitar seolah memberikan “input” yang negatif tentang budaya. Bahwa budaya itu terlalu bebas, absurd, dan karenanya bisa jadi faktor pendegradasi kondisi yang dulu kubangun semasa SMA. Sempat timbul pertanyaan, bakalan jadi apa aku di sini? Maka aku diam, mengamati, dan memilih. Sungguh, syukurku kepadaNya, semakin ke sini, manfaatnya semakin terasa nyata. Ilmu-ilmu yang terserap dalam kelas, ternyata langsung diperlukan dalam kehidupan bermasyarakat.

            Berhubung sekarang bulan Februari; contoh nyata penerapan pemahaman ilmu budaya adalah kasus perayaan Valentine Day dalam konteks Muslim. Meninjaunya dari sisi agama jelas-jelas banyak yang bilang kaku-lah, apa-lah, kolot-lah. Karena aku mahasiswa ilmu budaya, jadi sebaiknya ya via budaya saja Sobat Nida. Yuk, check it out.

            Setelah diberi pencerahan dari Allah melalui buku dan dosen-dosen tentang apa sih budaya, gimana sih budaya, Alhamdulillah… pemahaman tentang perayaan Valentine Day yang memang nggak boleh dilakukan oleh orang Islam semakin tergambar jelas.

            Pantas Rasulullah berkata seperti ini

مَنْ تَشَبَّهَ بِقَوْمٍ فَهُوَ مِنْهُمْ

“Barangsiapa yang menyerupai suatu kaum, maka ia termasuk golongan mereka”.

Dari ‘Abdullah bin ‘Umar radliyallaahu ‘anhumaa, H.R. At-Tirmidzii

            Begini Sobat Nida yang dirahmati Allah, hadits di atas sebenernya bukan cuma buat Valentine Day; tapi juga buat budaya lainnya yang itu berpotensi menimbulkan mudharat atau kerusakan dalam umat Islam. Aku juga baru memahami kalau ternyata secara tersirat Rasulullah sudah menerangkan perihal ikut-mengikut melalui budaya ini. Yuk, sampaikan shalawat dulu kepada beliau yang memang menunjukkan kita semua ke jalan yang terang benderang. Allahumma shalli ‘alaa Muhammad.

            Baiklah, balik ke topik Valentine Day. Sekarang mari kita tinjau dari sisi ilmiahnya. Berdasarkan pengertian Pak Koentjaraningrat (Bapak Antropologi Indonesia), “budaya” atau culture sendiri diartikan sebagai sesuatu yang dilakukan secara terus-menerus secara komunal dan itu terjadi karena proses belajar. Bayangkan Sobat Nida, budaya berasal dari proses belajar. Kalau kita mau menilik lebih jauh lagi, belajar itu kan proses mencari ilmu yang awalnya berasal dari meniru. Nah, bahasanya Rasulullah adalah menyerupai. Na’udzubillahi min dzalik jika sampai meniru dan lebih-lebih belajar budaya Valentine-an. Yang sudah terlanjur, maka bertaubatlah sebelum Allah memanggilmu.

Actually, no Val Day in Muslim’s Tradition

            Penerapan budaya juga lebih diperkuat oleh proses internalisasi dan sosialisasi. Tenang, jangan bingung Sob. Internalisasi adalah proses pengenalan yang berlangsung secara serta merta; sementara sosialisasi adalah proses pengenalan yang mempunyai tujuan spesifik terhadap orang tertentu. Menurut Denys Lombard dalam buku Nusa Jawa (terlepas dari keburaman sejarah Valentine itu sendiri), internalisasi budaya Valentine (dan budaya western lainnya) sebenarnya sudah dilakukan ketika para penjajah singgah di Indonesia ratusan tahun yang lalu. Mereka datang ke sini walaupun tujuannya untuk mengeksploitasi kekayaan Indonesia, kan juga butuh relaksasi yang sesuai dengan budaya-budaya mereka. Maka mereka menciptakan yang namanya bar, tempat karaoke, hingga mall (pusat perbelanjaan modern)! Di zaman itu, tempat-tempat yang begini ini isinya hanya bule. Kalaupun ada orang pribumi, paling juga sopirnya atau pembantunya. Jadi dari para pribumi yang pernah bekerja dengan kumpeni itulah proses internalisasi ini berawal.

            Segera setelah Indonesia merdeka, mereka yang terbiasa bekerja dengan orang-orang Barat itu tentu saja juga ingin merasakan nikmatnya budaya hiburan. Akibatnya bisa ditebak, mereka mulai menyosialisasikan budaya-budaya tersebut agar diterima oleh masyarakat luas. Dengan dalih marketing dan branding product, mereka gigih mengetuk pintu hati masyarakat Indonesia yang khususnya Muslim ini untuk melegalisasi (jiah) atau membumikan budaya barat di Indonesia. Begini Sobat Nida, ini bukan tentang menyalah-nyalahkan para nenek moyang kita, tetapi menunjukkan bukti bahwa beliau-beliau itu juga punya andil dalam pembentukan budaya perayaan Valentine ini. Masalahnya, budaya Valentine yang disebarluaskan ini sepaket dengan budaya cinta lawan jenis yang belum halal dan minum minuman keras.

            Kalau Sobat Nida sering melihat kenyataan akhir-akhir ini, ternyata budaya Valentine juga cenderung diikuti kegiatan yang banyak menimbulkan mudharat bagi pemuda-pemudi Muslim. Apa artinya? Budaya Valentine ini masih stagnan, tetap dengan konsep awalnya yang terjadi pada puluhan tahun lalu. Tahun 2012 lalu, Tempo melansir peningkatan pembelian kondom mencapai 300%; sementara tahun 2014 ini, VoA Islam melansir pembeliannya mencapai 500%; di Indonesia. Data-data tersebut bisa dijadikan bukti konkritnya, betapa budaya Valentine Day merusak moral generasi muda.

            Masih yakin, kalau Valentine Day budaya bangsa dan perayaan masyarakat lokal? Layak disarankan buat membaca ulang buku sejarahnya tuh, Sobat Nida.

Valentine Day dan Virus Merah Jambu

             Menurutku, inilah masalah paling klasik jomblowan dan jomblowati Indonesia di Valentine Day. Semoga kita yang membaca artikel ini selalu diberikan hidayah biar nggak termasuk ya.

            Valentine Day, atau dengan mereka yang merayakan disebut Love Day, tetap ngotot kalau artinya adalah hari kasih sayang. Banyak dari mereka yang merayakan bahwa mereka hanya bertukar kado, makan malam bersama, atau bentuk-bentuk kegiatan spesial lainnya.  Sekali lagi, dalam konteks Islam, hari kasih sayang ya setiap hari. Dalam konteks Indonesia pun, yang masyarakatnya terkenal ramah tamah, sopan santun, dan suka menolong, hari kasih sayangnya juga setiap hari. Jadi aneh kalau misalnya banyak yang mengkhususkan konteks Valentine Day dengan hari kasih sayang yang hanya sehari.

            Lebih dari itu, tradisi perayaan Valentine Day dijadikan kesempatan bagi pemuda-pemudi yang masih labil untuk pembuktian cinta. Banyak sekali mereka yang dengan mudahnya menyerahkan kehormatannya kepada pasangannya yang belum halal demi perayaan yang sekali setahun ini. Apakah mereka nggak sadar, walaupun perayaannya cuma sekali setahun tapi menimbulkan sensasi ketagihan berkali-kali dalam setahun? Hiii, jadi merinding Sob.

            Padahal dalam Islam, pembuktian cinta yang sesungguhnya adalah melalui gerbang pernikahan. Sungguh, menikah adalah jalan yang paling baik karena ikatannya bisa jadi hingga akhirat, di mana saat itu para kekasih (yang tidak diberkahi) saling bermusuh-musuhan. Sebaiknya ya Sobat Nida, memang harus sabar menjalani ketentuan Allah. Percaya, semua itu akan indah pada waktunya.

Valentine Day dan Aqidah Islam

            Selain menerangkan tentang budaya Sob, hadits Rasulullah di atas juga sebenarnya adalah gambaran nyata dari ayat terakhir surat Al-Kafiruun yang berarti “Untukmulah agamamu, untukkulah agamaku.” Di banyak ceramah, ayat tersebut menerangkan konsep toleransi antar umat beragama. Tetapi, ayat tersebut menjelaskan dengan tegas dan lugas bahwa batasan toleransi adalah aqidah kita sebagai umat Islam.

            Aqidah yang kuat akan membimbing kepada akhlak yang kuat dan berlandaskan keridhaan Allah semata. Aqidah tersebut tentu dihiasi dengan iman, Islam, dan ihsan yang bagus dan pastinya berusaha menaati aturan yang ditetapkan Allah melalui Rasulullah dengan sebaik-baiknya. Kita –dengan hidayahNya– sadar bahwa tentu ada konsekuensi-konsekuensi dan pengorbanan yang harus dilakukan untuk menjadi hamba Allah yang dicintaiNya. Buktikan kalau kita adalah hambaNya yang bukan hamba abal-abal.

Is not that dangerous, is it? Do not try it anywhere!

            Lagi pula masa sih, kita yang mengaku hamba Allah mau melakukan ritual yang jelas-jelas diharamkan dan asal-usulnya kabur? Masa sih, kita yang masih menunaikan shalat masih mau melakukan budaya Valentine Day yang melanggar batasan-batasan tertentu? Masa sih, kita yang masih memohon-mohon pertolongan kepada Allah, tega ikut-ikutan orang-orang non-Muslim?

            Oh iya, Sobat Nida. Allah sendiri telah menjelaskan dalam surat Al-Baqarah: 120, bahwa Orang-orang Yahudi dan nasrani tidak akan senang kepada kamu hingga kamu mengikuti millah mereka.” Makna millah itu adalah keseluruhan pola pikir, budaya (lagi), agama, dan tradisi hidup. Lagi-lagi ayat tersebut bicara tentang budaya, tapi budaya orang kafir yang sengaja menyeret umat Muslim ke jurang kenistaan; termasuk budaya Valentine Day ini. Itulah bukti kasih sayang Allah kepada kita; dengan memperingatkan kita supaya kita lebih hati-hati dalam melangkah. Supaya kita tetap dalam keridhaanNya.

Lalu Apa Solusinya?

            Dalam perspektif ilmu budaya, menghapus suatu budaya yang telah berakar di masyarakat komunal seperti Indonesia dan negara-negara Timur lainnya; sangat susah. Kenapa susah? Masyarakat Indonesia adalah tipikal masyarakat yang majemuk, mengedepankan harmonisasi, dan kebersamaan. Karena itulah, cara-cara frontal sangat nggak disarankan demi menyelamatkan generasi muda Muslim negeri ini.

            Pernah dengar kampanye Hijab Solidarity Days atau Gerakan Menutup Aurat? Itu dia jawabannya: menciptakan budaya tandingan! Tentu saja, budaya tandingan ini dikemas sejelas, semenarik, dan seramah mungkin bagi masyarakat kita. Budaya tandingan tersebut berfungsi sebagai media penyalur informasi-informasi terkait Valentine Day, sejarah, fakta, dan apa yang diperintahkan Allah melalui Islam.

            Di bawah ini beberapa aktivitas gerakan tersebut yang bisa Sobat Nida lakukan:

  •  Menghimbau via media sosial tentang gerakan GeMaR
  • Mengikuti kampanye atau aksi damai bareng teman-teman kampus, komunitas, atau organisasi lainnya
  • Berbagi kerudung dan atau merchandise lainnya kepada para pengguna jalan
  • Menjadi inisiator di lingkungan sekitar untuk GeMaR
  • Menjadi ‘agen Muslim yang baik’ dengan menjadi konsultan bagi mereka yang menanyakan tentang Valentine Days dalam Islam
  • Tetaplah menjadi Muslimah dan Mukminah yang setia berada di jalanNya.
  • Berdoa semoga lebih banyak saudara dan saudari kita yang dihindarkan dari perayaaan tersebut.
  • Vote the International Hijab Solidarity Day! May Allah bless you, Sis and Bro.

            Cukup sekian dulu ya Sob yang bisa kusampaikan. Semoga bermanfaat. Wassalamu’alaikum warahmah.

Sumber Literatur:

Koentjaraningrat.2000.Kebudayaan Mentalitas dan Pembangunan.Jakarta: Gramedia Pustaka  Utama.

Lombard, Denys.1998.Nusa Jawa: Silang Budaya.Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

http://www.tempo.co/read/news/2012/02/14/177383935/Kondom-Laris-Manis-Saat-Perayaan-Valentine

http://www.voa-islam.com/read/muslimah/2014/02/10/29000/valentine-day-dan-pesta-kondom/

 

Up ↑